Jenis Nutrisi Untuk Penderita Penyakit Presbiopi

Jenis Nutrisi Untuk Penderita Penyakit Presbiopi

Hallo Kawan Mama, Pada dasarnya setiap dari organ dan system yang ada di dalam tubuh kita membutuh asupan nutrisi sebagai kebutuhan agar dapat berfungsi den bekerja sesuai dengan perannya. Pemenuhan nutrisi ini akan menjadi sumber tenaga yang membuat tubuh menjadu tumbuh dan berkembang. Namun tahukah kamu pemenuhan nutrisi ternyata juga dapat menjadi salah satu cara untuk mengatasi penyakit mata, seperti presbiopi. Selayaknya seperti organ tubuh lainya, mata juga memiliki kebutuhan nutrisi untuk mencgah dan mengatasi penyakit mata seperti presbiopi.

Presbiopi merupakan salah satu kondisi di mana mata mengalami kelainan atau gangguan pada system penglihatan yang membuat pandangan pada objek menjadi tidak jelas. Kondisi ini umumnya di sebabkan oleh adanya faktor penuaan yang membuat kualitas dari organ atau system penglihatan mengalami penurunan. Hal tersebut akan sangat berpengaruh terhadap fungsi penglihatan sehingga menjadikan pandangan menajdi terganggu dan tidak dapat melihat dengan baik.

Penuaan pada dasarnya merupakan sebuah fenomena biologis yang terjadi secara alami di mana semua orang di pastikan akan mengalaminya. Semakin menua, kondisi organ tubuh akan mengalami penurunan kualitas. Hal ini akan membuat tubuh rentan mengalami masalah kesehatan, termasuk presbiopi. Biasanya kondisi ini akan mulai muncul ketika seseoang memasuki usia 40 tahun dan gejalanya baru akan terasa pada usia 50 tahun ke atas.

Meskipun munculnya presbiopi terjadi akibat faktor penuaan, namun kondisi ini sebenarnya dapat di tangani dengan pemenuhan nutrisi yang di butuhkan oleh mata. Meskipun tidak akan menyembuhkan presbiopi sepenuhnya, namun pemenuhan nutrisi untuk mata tentunya dapat meningkatkan kualitas dari fungsi penglihatan itu sendiri. Berikut ini Kawan Mama telah merangkum beberapa informasi mengenai kebutuhan nutirisi untuk penderita penyakit presbiopi.

Definisi Presbiopi

Jenis Nutrisi Untuk Penderita Penyakit Presbiopi

Presbiopi pada dasarnya merupakan salah satu jenis gangguan penglihatan di mana kondisi ini umumnya akan terjadi pada seseorang yang berusia lanjut. Kondisi ini umumnya di sebabkan oleh faktor penuaan yang menajdi penyebab utamanya. Sebagaimana di lansir dari laman hellosehat yang menyebutkan bahwa kondisi ini akan di alami oleh seseorang ketika ia  memasuki usia 35 tahun ke atas. Selain itu, di sebutkan bahwa semua orang pasti akan mengalami kondisi penyakit presbiopi tanpa terkecuali.

Hal ini juga di jelaskan dalam jurnal American Academy of Ophthalmology yang menyebutkan bahwa penyakit presbiopi merupakan keadaan yang sudah pasti akan di alami oleh semua orang. Meskipun demikian, presbiopi umumnya terjadi dengan tingkat keparahan yang berbeda-beda sesuai dengan kondisi kesheta mata dan faktor yang mempengaruhinya. Karena memang meskipun faktor penuaan menjad penyabab utama, namun ada beberapa faktpr lain yang dapat menyebabkan mata mengalami peyakit presbiopi.

Di dalam mata pada dasarnya terdapat berbagai jaringan dan sel yang memiliki fungsi dalam terjadinya proses penglihatan. Presbiopi adalah penyakit mata di mana terdapat otot mata yang mengalami penurunan kualtas dan membuatnya menjadi mengeras. Otot tersebut terletak mengelilingi lensa mata dan bertugas untuk mengatur pergerakan lensa mata agar dapat memfokuskan ccahay yang msauk ke mata. Cahaya yang masuk ke mata pada dasarnya akan melalui lensa mata terdahulu yang kemudiana akan di jatuhkan tepat pada retina.

Ketika otot pada lensa mata mengalami pengerasan karena penurunan kualitas akibat penuaan, maka kondisi ini akan berpengaruh pada system dan fungsi penglihatan. Akibatnya lensa mata tidaka dapat bergerak bebas karena otot lensa yang mula elastis kini sudah mengeras. Pada akhirnya cahaya yang masuk ke mata tidak akan jatuh tepat pada retina melainkan jatuh di belakangnya. Hal ini membuat penderita penyakit presbiopi tidak dapat melihat dengan jelas karena pandangannya yang menjasi kabur ketuika melihat objek, terutama yang letaknya dekat.

Nutrisi Yang Di Butuhkan Oleh Penderita Penyakit Presbiopi

Dalam upaya untuk mengatasi masalah kesehatan, mengetahu faktor penyebabnya merupakan hal yang penting untuk di lakukan. Sebab dengan mengetahui faktor penyebab yang memisu munculnya masalah kesehatan, langkah penanganan dapat di lakukan dan di sesuaikan dengan faktor penyebabnya. Hal ini juga termasuk dalam menangani penyakit presbiopi. Meskipun faktor utama pemicu munculnya penyakit presbiopi merupakan faktor penuaan, namun kondisi ini dapat di atasi dengan menambah suplai nutrisi untuk menjaga kesehatan mata.

Dalam upaya untuk menjaga kesehatan mata untuk mengurangi faktor panuaan, kamu dapat memngkonsumsi bahan makanan yang mengandung berbagai jenis nutrisi yang baik untuk mata. Berikut adalah beberapa jenis nutrisi yang baik dan di butuhkan mata untuk menjaga kesehatan mata,. nutrisi berikut juga akan mengurangi atau mencegah penurunan pada kualitas dari fungsi penglihatan.

  1. Lutein Dan Ziaxanthin

Lutein dan ziaxanthin merupakan dua fitonutrein yang memiliki manfaat untuk membantu agar terhindar dari penyakit mata yang di sebabkan oleh faktor penuaan. Kedua nutrisi tersebut akan berfungsi sebagai pelindung mata dari paparan dan radiasi sinar UV matahari. Sebab sinar UV menjadi salah satu yang dapat menyebabkan penurunan kualitas pada system penglihatan. Lutein dan ziaxanthin akan melindungi jaringan yang ada di mata, termasuk lensa dan rertina mata.

Selain itu, nutrisi tersebut akan menyerap cahaya biru dan radiasi sinar UV dan menurunkan tingkat stress okidatif yang di alami oleh mata. Lutein dan ziaxanthin juga akan meningkatkan kualitas penglihatan terutama pada tempat dengan cahaya yang redup. Nutrisi tersebut dapat kamu temukan pada kuning telur, jagung, paprika oranye, kiwi, anggur, bayam hijau, kale, collard dan sayuran hijau lainya. Dengan mencukupi kebutuhan sebanyak 10 mg perhari maka kesehatan mata akan lebih terjaga dengan baik.

  1. Vitamin C

Nutrisi jenis vitamin C pada dasarnya merupakan salah jenis vitamin yang mudah larut di dalam tubuh. Vitamin C  sangat di butuhkan untuk membantu mempercepat penyambuhan luka. Bahkan dapat membantu menjaga kesehatan tulang dan gigi serta memperlambat proses penuaan. Dengan mengkonsumsi vitamin C, maka system kekbalan tubuh akan meningkat sehingga kesehatan mata akan terjaga dan penuaan akan menjadi lebih lambat.

Vitamin ini akan di simpan dalam bentuk kolagen yang akan membantu meregenerasi dan mengelola jaringan ikat pada kornea mata. Hal ini membuat vitamin C dapat mengurangi risiko penyakit presbiopi. Untuk itu, bagi susia lanut vitamin C perlu untuk di konsumsi sebanyak 75 mg perhari. Vitamin ini dapat di temukan pada buah-buahan seperti jeruk, mangga, nanas, jambu biji, dan sayuran hijau.

  1. Vitamin E

Beberapa penelitian menyebutkan bahwa vitamin E mampu melindungi sel mata dari kerusakan akibat stress oksidatif atau paparan radikal bebas. Sebab hal-hal tersebut dapat mempercepat proses penuaan. Vitamin ini juga dapat mencegah terjadinya gejala degenerasi macula dan penykit katarak. Selain itu, sebuah penelitian menyebutkan bahwa menu makanan yang seimbang dan di perkaya dengan lutein, ziaxanthin, vitamin C dan E mampu mencegah berbagai jenis gejala penyakit mata.

  1. Zinc/Seng

Zinc merupakan jenis nutrisi yang membawa vitamin A dari hati menuju mata untuk membuat melanin. Melanin in berfungsi untuk melindungi dari penyakit mata. Untuk membantu tubuh menyerap zinxc dengan lebih baik, maka kamu dapat mengimbanginya dengan asupan mineral tembaga atau cooper. Zinc dapat kamu temukan oada kerang seafood, daging, kacang-kacangan dan juga kuning telur.

  1. Asam Lemak Omega 3

Banyak penelitian yang menyebutkan bahwa asam lemak omega 3 dapat membantu meningkatkan kesehatan mata. Selain itu, Secara tidak langsung, asam lemak omega 3 juga kan membantu menurunkan risiko degenerasi macula. Asam lemak omega 3 akan membantu melindugi mata dari berbagai penyakit yang di sebabkan oleh faktor penuaan. Seperti presbiopi dan juga tekanan tinggi pada bola mata.

Contoh asam lemak omega 3 berupa DHA, EPA dan ALA. Asam lemak omega 3 juga dapat kamu temukan pada jenis makanan seperti salmon, tuna, kacang-kacangan, dan juga minyak zaitun. Dengan menbgkonsumsi asam lemak omega 3 di ikuti dengan nutrisi lainya maka keseimbangan kesehatan mata akan terjaga daengan baik, sehingga terhindar dari penyakit mata.

Presbiopi pada dasarnya merupakan masalah kesehatan berupa gangguan penglihatan yang membuat penderitanya tidak dapat melihat pada objek dengan jelas. Kondisi ini umumnya terjadi akibat adanya kondisi tubuh yang mengalami penuaan. Hal tersebut merupakan penyebab utama terjadinya presbiopi. Meskipun demikia, presbiopi juga dapat di sebabkan oleh beberapa faktor lainya seperti halnay riwayat penyakit. Kesehatan tubuh pada dasarnya merupakan faktor utama yang dapat mencegah terjadinya penyakit. Hal tersebut tentinya di dukung oleh sumber bahan makanan yang baik dan bermanfaat bagi kesehatan termasuk mata.

Demikian penjelasan dari Kawan Mama mengenai jenis nutrisi untuk penderita penyakit presbiopi. Nutrisi pada bahan makanan yang masuk ke dalam tubuh pada dasarnya merupakan mineral yang akan menjadi sumber energy bagi organsiasi dalam tubuh. Dengan oemenuhan nutrisi yang tepat, maka tentunya hal ini akan berakibat baik bagi kesehatan tubuh.

Semoga tulisan ini dapat membantu dan bermanfaat. . .

 

 

 

 

Sumber :

  • Mydoctors
  • Hellosehat